Author: Investree.id

  • Kenali Cara Kerja Fintech Lending Agar Tidak Salah Paham

    Kenali Cara Kerja Fintech Lending Agar Tidak Salah Paham

    Melakukan pengajuan pinjaman baik produktif maupun konsumtif melalui fintech lending dapat menjadi jawaban bagi permasalahan finansial Anda karena prosesnya yang cepat dan mudah. Namun sebelum memulai, Anda harus memahami terlebih dahulu cara kerja fintech lending yang legal dan terpercaya agar Anda dapat memperoleh manfaatnya secara menyeluruh.

  • Apa Itu Reksa Dana Pendapatan Tetap? Berikut Pengertiannya

    Apa Itu Reksa Dana Pendapatan Tetap? Berikut Pengertiannya

    Reksa dana pendapatan tetap adalah salah satu jenis instrumen investasi reksa dana konvensional yang dinilai minim risiko. Instrumen investasi ini dapat menjadi pilihan Anda yang masih awam dengan investasi dan ingin memulai dengan instrumen dengan risiko yang relatif rendah. Jenis reksa dana ini memang tidak sepopuler reksa dana pasar uang atau reksa dana saham, tapi tetap bisa jadi pilihan, kok. Simak ulasannya di sini.

  • Berikut 5 Cara Menabung yang Benar, Ayo Mulai Berhemat!

    Berikut 5 Cara Menabung yang Benar, Ayo Mulai Berhemat!

    Menabung adalah hal penting yang perlu Anda lakukan demi mencapai semua rencana masa depan Anda. Walaupun terkesan sederhana, menabung tidaklah mudah apabila tidak disertai dengan niat yang kuat dan konsistensi yang baik. Jangan lupakan perencanaan juga. Oleh karena itu, mari pahami cara menabung yang baik agar tujuan finansial Anda dapat tercapai.

  • Apa Itu Reksa Dana Berikut Pengertian Lengkapnya

    Apa Itu Reksa Dana Berikut Pengertian Lengkapnya

    Bagi Anda yang ingin berinvestasi wajib mengetahui apa itu reksa dana secara lengkap. Reksa dana menjadi salah satu instrumen investasi yang banyak peminatnya. Bentuk dari investasi ini banyak diminati karena prosesnya yang mudah dan sangat cocok untuk para pemula yang masih belajar. Apalagi sekarang sudah banyak platform online yang menawarkan layanan ini, salah satunya Investree.

  • Inilah 6 Manfaat dari Reksa Dana yang Wajib Anda Ketahui

    Inilah 6 Manfaat dari Reksa Dana yang Wajib Anda Ketahui

    Reksa dana adalah salah satu alternatif investasi dalam pengelolaan keuangan. Tentu, layaknya instrumen investasi pada umumnya, reksa dana juga dapat memberikan manfaat finansial bagi Anda apabila dikelola dengan baik dan bijak. Manfaat yang diberikan reksa dana sendiri cukup beragam dan berikut ini kami bagi beberapa manfaat dari reksa dana yang wajib Anda pahami.