Tag: cerdas meminjam

  • Jangan Keliru! Ini Perbedaan Peer-to-Peer Lending dan Crowdfunding

    Jangan Keliru! Ini Perbedaan Peer-to-Peer Lending dan Crowdfunding

    Apakah Anda seorang pengusaha yang sedang memulai untuk mengembangkan bisnis? Jika ya, Anda tentu pernah mendengar beberapa istilah yang berkaitan dengan dunia financial-technology (fintech), termasuk peer-to-peer lending, crowdfunding, dan marketplace lending. Ketiganya seringkali disebut sebagai jalan keluar bagi orang-orang yang tidak memiliki akses terhadap bank.

  • Tips Kenali dan Hadapi Fintech Ilegal ala Investree

    Tips Kenali dan Hadapi Fintech Ilegal ala Investree

    Akhir-akhir ini, sedang ramai kasus fintech ilegal atau yang mengatasnamakan perusahaan fintech. Pada November 2020, ada 206 fintech ilegal di Indonesia yang berhasil ditemukan dan ditutup oleh pemerintah. Pihak OJK juga telah menghimbau masyarakat agar selalu memilih layanan fintech beriizin. Lalu, bagaimana cara membedakannya? Berikut Investree punya tips untuk Anda!

  • Ini Dia Cara Menjaga Skor Kredit di Tengah Pandemi Corona

    Mungkin, nggak, ya, menjaga skor kredit di masa penuh ketidakpastian seperti sekarang ini? Memang tidak mudah, melihat banyaknya peristiwa seperti pengurangan jam kerja hingga hilangnya pekerjaan. Padahal skor kredit sangat diperhatikan saat Anda mengajukan pinjaman. Oleh sebab itu, jaga skor kredit Anda sekarang dengan menerapkan kiat-kiat berikut ini.

  • Fungsi Hadirnya Layanan P2P Lending bagi Indonesia

    Di zaman serba modern saat ini, semua kenal P2P lending. P2P lending berperan sebagai wadah yang memungkinkan para peminjam dan pemberi pinjaman dapat bertransaksi secara mudah dan aman, di mana saja dan kapan saja. Hal ini tentu memberikan manfaat bagi kedua pihak. Namun, apa sebenarnya fungsi kehadiran layanan P2P lending?

  • Sambut Imlek, 7 Cara Bekerja Cerdas dan Meningkatkan Keberuntungan dalam Bisnis Anda

    Menyambut Tahun Baru Imlek, paling seru berbicara soal cuan. Pernahkah Anda bertanya-tanya peran apa yang dimainkan oleh ?keberuntungan? dalam kesuksesan bisnis Anda, dan apa yang dapat Anda lakukan untuk meningkatkan keberuntungan Anda sendiri? Ternyata itu semua karena bekerja cerdas! Cari tahu cara-caranya agar terus diliputi keberuntungan.