Tag: sukses finansial

  • Cari Tahu Manfaat Aplikasi Mobile untuk Kehidupan Sehari-Hari

    Zaman sekarang, kebutuhan pokok manusia bukan lagi hanya pangan, sandang, dan papan. Tambah satu lagi: internet. Tidak heran jika makin banyak bermunculan aplikasi mobile yang memudahkan manusia termasuk Anda menjalani aktivitas sehari-hari. Mulai dari belanja, kesehatan, hingga investasi, semuanya bisa dilakukan dalam genggaman. Yuk, telusuri manfaat aplikasi mobile lebih jauh!

  • Tips Liburan Hemat Akhir Tahun 2019

    Tahun 2019 segera berakhir, sudah punya rencana akan berlibur ke mana? Siapa pun yang mendampingi dan ke mana pun destinasinya, yang paling penting adalah Anda harus bisa menyusun anggaran dengan baik dan mematuhinya agar tidak terjadi ‘kebocoran’ bujet dalam liburan impian Anda. Tidak susah, kok. Simak cara-caranya di sini.

  • Expert Article Prita Ghozie: Menjawab Tantangan Finansial Pengusaha UMKM Perempuan

    Bukan hanya laki-laki yang jago berbisnis, sekarang eranya perempuan juga sukses jadi pengusaha. Apalagi dengan adanya industri 4.0, perempuan semakin leluasa menjalankan usaha dengan memanfaatkan kemajuan digital. Tapi di balik itu, pasti ada tantangannya terlebih dari sisi modal. Baca tips jitu menghadapi tantangan finansial dari Prita Ghoize berikut ini!

  • Strategi Sukses Berbisnis yang Tak Lekang oleh Zaman

    Di zaman digital seperti sekarang, banyak banget peluang usaha yang bisa Anda jalankan, mulai dari kuliner sampai otomotif. Semuanya mampu mendatangkan cuan jika Anda menerapkan strategi bisnis yang tepat. Sst… Ada, lho, strategi yang telah terbukti ampuh digunakan sejak dulu hingga sekarang untuk meningkatkan profit sebuah usaha. Apa saja kira-kira?

  • 5 Cara Terbaik Ajarkan Anak Mengenal Uang

    Mengatur keuangan pribadi memang terlihat mudah, namun nyatanya sulit. Banyak orang yang gagal menyisihkan uang setiap bulan dan alasannya bermacam-macam. Untuk bisa sukses mengatur keuangan sejak dini, kepada anak, perlu adanya edukasi dan pembiasaan. Pastikan Anda sebagai orang tua tidak salah langkah dalam memberikan pendidikan tentang uang sedari kecil.